Cara mudah membuat tanaman cabe rawit berbuah lebat


    Langkah membuat tanaman cabe rawit berbuah lebat setelah penanaman dan juga sudah tumbuh sebenarnya gampang sob.

Hal yang pertama yang sobat harus lakukan pada tanaman cabe agar berbuah lebat adalah

Sobat pangkas tunas cabe buang semua tunasnya.

Dalam pembuangan tunas cabe ini dengan maksud agar tunas baru tumbuh pada ketiak daun sob.

Apabila tunas sudah muncul sisakan 4 tunas saja dan yang lainnya buang sob.

Sobat bisa terus lakukan pengulangan pemangkasan sampai dirasa kerimbunan tanaman cabe cukup.


Hubungan dengan pembuahan banyak dari pemangkasan adalah 

Karena banyaknya cabang dan tunas yang tumbuh maka pembuahan pun akan meningkat sob.

Comments

Popular posts from this blog

Perempelan pada tanaman Terong

Cara sambung pucuk tanaman takokak dengan terong mudah dan sederhana

Keunggulan pemupukan sistem kocor pada tanaman