Posts

Cara Menanam Jamur Tiram Dirumah

Image
Siapa yang gak kenal dengan jamur tiram, sobat semua pasti sudah mengenalnya bukan? Jamur tiram merupakan jamur konsumsi yang sudah sering di jumpai di pasar - pasar manapun yang rasanya sangat nikmat dan juga memiliki angka gizi yang sangat baik. ya kan sob? Tak perlu panjang lebar lagi sob, bagi sobat yang ingin mencoba menumbuhkan jamur yang satu ini sobat bisa langsung mencobanya dirumah. Bagai mana caranya? Pertama kita siapkan serbuk gergaji dedak dan juga kapur dolomit dan air sob. Langkah ke 2 kita langsung campur bahan tersebut sesudah tercampur baru kita masukan ke dalam plastik. Sudah masuk ke dalam plastik kita tinggal sterilisasi, kalau sekala rumahan kita bisa gunakan panci presto untuk alat sterilisasi baglognya. Ketika sterilisasi selesai kita dinginkan terlebih dahulu sob sebelum tahap pemasukan bibit. Saat dirasa sudah agak agak dingin baru kita masukan bibit jamurnya ke dalam serbuk gergaji yang sudah agak dingin tadi, b

Cara sambung pucuk tanaman takokak dengan terong mudah dan sederhana

Image
     Menyambung pucuk tanaman merupakan suatu teknik pertanian untuk mempercepat pembuahan, mengganti sifat tanaman atau buah yang akan di tumbuhkan.   Sambung pucuk atau bisa disebut grafting yaitu proses penyambungan suatu tanaman dengan pucuk tanaman lain baik itu tanaman sejenis maupun tidak dengan tujuan untuk menjadikannya satu kesatuan.    Sebenarnya banyak para petani yang melakukan grafting dengan tanaman sejenis dengan maksud untuk mempercepat pembuahan dengan penggantian pucuk tanaman oleh tanaman sejenis namun sudah tua atau sudah berbuah agar si tanaman baru memiliki sifat tua yang dihasilkan pucuk tersebut.    Disini kita belajar cara grafting tanaman yang beda jenis yaitu takokak dan terong sob.    Takokak merupakan terong Pipit yang jarang sekali dikonsumsi oleh masyarakat. Terong dan takokak memiliki suku yang sama yaitu terung-terungan maka dari itu sangat bisa untuk kita grafting dengan pucuk tanaman terong.    Keuntungan penyambungan takokak dengan pucuk teron

Faktor dan cara mengatasi ph tanah yang terlalu tinggi

Image
     pH tanah memang sangat penting dalam pertanian, pH tanah bisa menentukan tingkat keberhasilan pada pertanian kita sob.     Banyak faktor yang menyebabkan pH tanah menjadi tinggi sob diantaranya: Faktor penyebab meningginya keasaman pada tanah. Hujan      Hujan merupakan salah satu penyebab dari meningkatnya keasaman dalam tanah yang diakibatkan karena hujan yang terlalu tinggi akan mengakibatkan terbawanya unsur hara yang ada dalam tanah mengalir dengan air. Genangan air   Genangan air yang terlalu lama jiga harus  d dihindari sob, karena tanah yang tergenang akan meningkatkan keasaman pada tanah. Pemupukan     Pemupukan juga merupakan faktor meningkatnya derajat keasaman tanah.    Pemupukan harus dilakukan sesuai dosis yang sudah dianjurkan. Bila pemupukan tidak sesuai dosis berakibat pada terganggunya keseimbangan hara dalam tanah yang malah akan mengakibatkan keasaman pada tanah meningkat. Kejenuhan tanaman       Yang dimaksud dengan kejenuhan tan

Dampak yang ditimbulkan oleh pH tanah yang terlalu asam

Image
    PH tanah merupakan suatu sebutan untuk mengukur derajat keasaman atau kebasaan pada tanah. Sobat bisa mengukur derajat keasaman pada tanah dengan menggunakan alat yang dinamakan pH meter.    Pada pertanian derajat keasaman pada tanah sangat mempengaruhi pada tumbuh kembangnya tanaman. Maka dari itu pada pertanian pengaturan pH tanah sangat penting untuk dicermati sob, jangan sampai pH tanah terlalu asam ataupun basa.     Ukuran pH pada tanah yang bisa disebut wajar memang tergantung pada tanaman, karena beda tanaman beda juga pH yang dibutuhkannya.     Namun meskipun berbeda tapi tanaman akan tumbuh baik pada pH netral atau bisa juga pada tingkat ph 6-7 karena pH 6 tidak begitu asam sob, pH netral yaitu dengan nilai pH 7. Jika nilai pH lebih dari 7 maka tanah disebut basa jika nilai pH dibawah 7 maka tanah disebut asam sob.    Tak perlu panjang lebar lagi sob kita bahas saja dampak nilai pH tanah yang terlalu tinggi atau dengan nilai pH diabawah 7. Mikroorganisme

Dampak Pupuk Kimia Pada Tanah

Image
    Pupuk kimia merupakan pupuk yang dibuat oleh manusia untuk memenuhi kebutuhan nutrisi bagi tanaman.     Pupuk kimia memiliki kandungan lebih murni apabila dibandingkan dengan pupuk organik. Maka dari itu pupuk kimia memiliki keunggulan dalam menakar pemakaiannya ketimbang dengan pupuk organik.     Namun perlu sobat ketahui dibalik kemudahan tersebut pupuk kimia memiliki beberapa dampak yang merugikan bagi tanah atau lahan pertanian kita. Apa saja dampak merugikan dari pupuk kimia bagi lahan pertanian kita? Mari kita bahas sob. Tanah     Dampak penggunaan pupuk kimia pada tanah bisa mengakibatkan tanah menjadi keras atau gersang dikarenakan kandungan pupuk kimia bisa mematikan mikroorganisme tanah sehingga mikroorganisme tidak bisa membantu penyuburan tanah. Mikroorganisme tanah    Pengunan pupuk kimia pada tanah mengakibatkan berkurangnya mikroorganisme tanah itu sendiri sob, dikarenakan proses regenerasi humus pada tanah tidak bisa dilakukan yang disebabkan oleh mo

Macam macam buah tomat

Image
   Tomat merupakan buah yang sering digunakan pada sayuran. Tomat memiliki banyak macamnya sob namun rasanya tetap sama yah sob.hehe    Berikut ini adalah macam macam tomat sob. Tomat anggur Tomat yang memiliki bentuk seperti anggur berbentuk kecil dan pada 1 tangkai buahnya sangat banyak Tomat pear Merupakan tomat yang memiliki bentuk seperti buah pear sob. Tomat ceri Memiliki buah yang berbentuk bulatan kecil seperti ceri. Tomat gerigi/beef    Tomat gerigi adalah tomat yang berbentuk bulat namun bergerigi sob bulatannya tidak merata. Tomat apel Tomat apel merupakan tomat yang ada di pasaran sob tomat ini memang bisa di sebut tomat yang terunggul dan bisa di jual belikan karena bentuk nya yang sempurna.

Memperindah halaman rumah dengan turus tanaman

Image
   Memiliki rumah yang indah dengan dekorasi yang unik bagi siapapun sangat menginginkannya. Disini kita belajar memperindah halaman rumah sob menggunakan turus yang bisa mengatur tanaman kita. Turus terowongan    Bagi sobat yang ingin membuat terowongan di pekarangan rumah untuk mempercantik taman rumah bisa dengan membuat turus terowongan sob. Turus atap rumah      Turus berbentuk atap rumah ini bisa juga sobat aplikasikan di pekarangan rumah sobat, bermanfaat juga untuk meneduh tuh sob,..he Turus dinding     Turus dinding ini untuk memperbaiki dinding kita dengan tanaman hidup sob pasti lebih indah. Sumber gambar: Idekebun.blogspot.com