Pembuatan pupuk kocor Npk mudah dan sederhana

    Pupuk kocor adalah istilah dari pupuk siram sob.
Jadi pupuk kocor adalah pupuk yang disiramkan pada tanaman.

   Disini kita akan membuat pupuk kocor sederhana dan mudah dari bahan NPK mutiara sob.


    Cara pembuatan pupuk kocor NPK mutiara, kita langsung saja sob.


  1.  Alat dan bahan
  • NPK mutiara
  • Air
  • Pengaduk
  • Ember
  2. Cara pembuatan

  • Sobat masukan air kedalam ember hitung volume air.
  • Masukan NPK mutiara dengan perbandingan 1kg NPK untuk 8 liter air sob.
  • Aduk sampai rata.
  • Pupuk kocor NPK sudah jadi sob.
Sebentar sob jangan dulu diaplikasikan yah sabar.

      Perlu diketahui sob dalam penggunaan pupuk kocor ini sobat harus encerkan terlebih dahulu tuh karena cairan terlalu kental bisa-bisa tanaman kepanasan sob dan akan mati.

    Sobat bisa mengencerkan 1 liter campuran kedalam 20 liter air sob jadi apabila sobat hanya membutuhkan 2 liter untuk digunakan berarti campuran yang harus diambil hanya 0,1 liter dan campuran air 2 liter.

Intinya setiap 100ml campuran harus diencerkan dengan 2 liter air bersih

Comments

Popular posts from this blog

Perempelan pada tanaman Terong

Cara sambung pucuk tanaman takokak dengan terong mudah dan sederhana

Keunggulan pemupukan sistem kocor pada tanaman